Menyantuni Anak Yatim

Anak yatim adalah anak yang ditinggalkan mati ayahnya selagi ia belum mencapai umur balig. Dalam Islam, anak yatim memiliki kedudukan tersendiri. Mereka mendapat perhatian khusus dari Rasulullah saw. Ini tiada lain demi untuk menjaga kelangsungan hidupnya agar jangan sampai telantar hingga menjadi orang yang tidak bertanggung jawab. Oleh karena itu, banyak sekali hadis yang menyatakan betapa mulianya orang yang mau memelihara anak yatim atau......
 

Muharam Ceria Bersama yatim

--------- Muharram Ceria Bersama Yatim - Mari Kita Hantarkan Mereka Mewujudkan Harapan dan Cita - cita Dengan Hanya 200rb anda telah turut berpartisipasi untuk memberikan 1 paket Pendidikan berupa : 1. Tas Sekolah 2. Alat Tulis 3. T-shirt 4. Uang Saku Donasi : Bank Syariah Mandiri 037 008 3987 Bank Muamalat Indonesia 526 000 4267 BNI Syariah 177 002 0103   Informasi ebih Lanjut Hubungi : 0823 2985 5000 Kantor Pusat Jl. Ki Ageng......
 

Kisah Rasulullah Mengasihi Anak Yatim

Kisah ini terjadi di Madinah pada suatu pagi di hari raya Idul Fitri. Rasulullah saw seperti biasanya mengunjungi rumah demi rumah untuk mendo’akan para muslimin dan muslimah, mukminin dan mukminah agar merasa bahagia di hari raya itu.Alhamdulillah, semua terlihat merasa gembira dan bahagia, terutama anak-anak. Mereka bermain sambil berlari-lari kesana kemari dengan mengenakan pakaian hari rayanya. Namun tiba-tiba Rasulullah saw melihat di sebuah......
 

Sedekah Anak Yatim untuk Tabungan Masa Depan Anda

Kita memang tidak bisa hidup sendirian. Kita hidup berdampingan dengan orang lain dan terkadang kita tidak tahu apa yang seharusnya kita lakukan untuk orang lain. Kita hanya memikirkan kepentingan kita sendiri dan kita hanya mencari peruntungan untuk memperkaya diri kita sendiri. Ini waktu yang sangat tepat bagi anda untuk mulai memikirkan orang lain. Anda sudah harus memulai memikirkan kehidupan anda yang akan datang dengan Sedekah Anak......
 

Siti - Si kecil Yatim Penjual Bakso

Siti Penjual Bakso berusia 7 Tahun membuat miris pembaca kaskus dan kompasiana dengan kisah perjuangan hidupnya. Siti orang pinggiran adalah seorang anak yatim yang harus ikut bekerja membiayai hidupnya dan ibunya dengan berjualan bakso keliling. Siti Pedagang Bakso cilik tinggal di Desa Karangkamulyan, Kec. Cihara, Kabupaten Lebak, Banten Selatan. Siti orang pinggiran yang harus kita pedulikan. Tulisan ini adalah milik seorang penulis kompasiana.......
 

Cerita Anak Yatim Menginspirasi Untuk Berbagi

Cerita anak yatim seringkali memberikan inspirasi terhadap banyak orang. Anak yatim merupakan seorang anak baik laki-laki maupun perempuan yang telah kehilangan ayahnya yang telah meninggal dunia. Anak tersebut bisa tinggal dengan ibunya namun tidak sedikit yang tinggal di panti asuhan. Bukan tanpa sebab karena ibunya memang tidak memiliki banyak uang untuk merawatnya. Bukan karena tidak sayang namun karena memang uang atau penghasilan......
 

Kisah Firman, Salma dan adiknya

Ini kisah seorang yatim, sebut saja namanya  Firman, 20 tahun, kakak dari empat adik itu sudah hampir seminggu selalu terlambat datang ke masjid untuk sholat shubuh berjama’ah, namun meski terburu-buru ia masih menyempatkan diri walau hanya menjadi masbuk atau bahkan setelah jama’ah lainnya sudah mengucapkan salam. Tak apalah, katanya, yang penting ia dan adik-adiknya tak absen ke masjid untuk berjama’ah.Sebelumnya ia tak pernah begitu, wajar......
 

Sayangilah Anak Yatim

Dalam al-Quran sebanyak 23 kali disebut perkataan ‘yatim’ dan penggunaan kata-kata yatim itu merujuk kepada kemiskinan dan kepapaan. Ertinya mereka yang berada dalam golongan yatim (anak yatim) memerlukan perhatian dan pembelaan daripada masyarakat untuk membolehkan mereka hidup selesa dan sempurna seperti orang lain yang mempunyai penjaga (ayah atau ibu). Al-Quran secara jelas menegaskan dalam beberapa ayatnya yang menyuruh kita berbuat......
 

Kisah Anak Yatim memintakan Syafaat

  Dikisahkan, seorang salaf berkata, “Dahulu aku adalah seorang yang tenggelam dalam berbagai macam perbuatan maksiat dan mabuk-mabukan. Pada suatu hari aku menemukan seorang anak yatim yang miskin. Lalu aku ambil anak yatim itu dan aku berbuat baik kepadanya. Aku beri ia makan, pakaian, dan aku mandikan ia sampai bersih semua kotoran yang menempel di tubuhnya, dari ujung rambut sampai ujung kaki. Aku menyayanginya seperti seorang......
 
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Peduli Yatim Piatu - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger